Cara Membuat Hotspot di Laptop 2024
Sabtu, 26 Oktober 2024
Tulis Komentar
Cara Membuat Hotspot di Laptop - Laptop yang selama ini Anda pakai untuk bekerja atau mengerjakan tugas, ternyata dapat Anda manfaatkan menjadi hotspot.
Dengan hotspot ini, Anda bisa menyambungkan saluran internet dari laptop ke beberapa perangkat yang Anda miliki.
Cara yang digunakan untuk membuat hotspot di laptop sangat praktis untuk Anda coba.
Yang jelas, koneksi internet harus Anda miliki terlebih dulu, sebagai sumber jaringannya.
Secara umum, ada beberapa cara untuk membuat hotspot ini.
Namun, kali ini Anda bisa pelajari dua cara yang sudah sering pakai, yakni menggunakan software atau aplikasi dan menggunakan konsep manual.
Baca juga : Cara Mencegah Hacker Curi Data Lewat Browser Extension
Anda bisa menyesuaikan dengan cara yang Anda bisa sesuai kemampuan.
Pada bahasan kita kali ini ada juga yang menanyakan cara membuat hotspot di laptop windows 8.
Untuk menjawab pertanyaan di atas simak tutorial dibawah.
Berikut akan kami berikan tutorial cara membuat hotspot di laptop dengan software / aplikasi, yang dimana dapat membantu Anda untuk membuat dan berbagi hotspot. Berikut tutorialnya.
Namun, tentu cara yang dipakai akan menyesuaikan dengan versi sistem operasi yang saat sedang Anda gunakan.
Di bawah ini ada dua contoh setting hotspot dengan versi windows 10 dan 7.
Bagi Anda yang ingin membuat hotspot di laptop windows 10, berikut akan kami berikan tutorial cara membuat hotspot di laptop windows 10 yang bisa Anda ikuti.
Berikut tutorial cara membuat hotspot di laptop windows 7 dengan mudah.
Jika tidak memungkinkan mendownload aplikasi hotspot, maka Anda bisa andalkan cara manual di atas. Tentunya sesuaikan dengan versi laptop Anda.
Jangan lewatkan artikel kami selanjutnya mengenai cara membuat hotspot di laptop dengan cmd, cara membuat hotspot di laptop windows 7 cmd, cara membuat hotspot di laptop windows 10 cmd, cara hotspot dari laptop ke hp dengan modem.
Itulah keseluruhan bahasan kita pada artikel kali ini mengenai cara membuat hotspot di laptop. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.
Dengan hotspot ini, Anda bisa menyambungkan saluran internet dari laptop ke beberapa perangkat yang Anda miliki.
Cara yang digunakan untuk membuat hotspot di laptop sangat praktis untuk Anda coba.
Yang jelas, koneksi internet harus Anda miliki terlebih dulu, sebagai sumber jaringannya.
Pembahasan Cara Membuat Hotspot di Laptop
Untuk mengubah laptop menjadi hotspot cukup mudah dilakukan.Secara umum, ada beberapa cara untuk membuat hotspot ini.
Namun, kali ini Anda bisa pelajari dua cara yang sudah sering pakai, yakni menggunakan software atau aplikasi dan menggunakan konsep manual.
Baca juga : Cara Mencegah Hacker Curi Data Lewat Browser Extension
Anda bisa menyesuaikan dengan cara yang Anda bisa sesuai kemampuan.
Pada bahasan kita kali ini ada juga yang menanyakan cara membuat hotspot di laptop windows 8.
Untuk menjawab pertanyaan di atas simak tutorial dibawah.
Cara Membuat Hotspot di Laptop
1. Cara Membuat Hotspot di Laptop Dengan Software / Aplikasi
Cara Membuat Hotspot di Laptop Dengan Software / Aplikasi |
- Pilihlah aplikasi atau software target. Salah satu pilihan software yang bisa Anda gunakan adalah mHotspot. Download dan install software ini melalui link berikut : mHotspot. Perhatikan saat Anda dihadapkan pada pilihan bloatware, maka Anda dianjurkan untuk menghilangkan centang yang mungkin secara default sudah tercentang.
- Setelah terinstall dengan sempurna, maka Anda bisa membuka software tersebut. Secara langsung Anda bisa melakukan pengaturan hotspot.
- Lakukan pengaturan nama hotspot, password, beserta sumber jaringannya. Dalam hal ini Anda bisa mengatur nama hotspot sesuai dengan selera. Begitu pula dengan passwordnya. Namun untuk nama sumber jaringan, tentu sudah paten dan tidak bisa diubah. Selain pengaturan tersebut, Anda juga perlu mengatur jumlah batasan dari tiap perangkat yang bisa melakukan sambungan internet dengan hotspot laptop Anda.
- Saat semua setting telah terisi, maka Anda bisa langsung tekan tombol OK. Pastikan bahwa status hotspot pada laptop telah menjadi ON.
2. Menggunakan konsep manual
Untuk cara kedua ini terbilang cukup mudah juga.Namun, tentu cara yang dipakai akan menyesuaikan dengan versi sistem operasi yang saat sedang Anda gunakan.
Di bawah ini ada dua contoh setting hotspot dengan versi windows 10 dan 7.
Cara Membuat Hotspot di Laptop Windows 10
Cara Membuat Hotspot di Laptop Windows 10 |
- Bukalah menu setting yang ada pada laptop Anda. Pilihlah menu network & internet. Dalam halaman tersebut Anda akan melihat beberapa menu lagi. Untuk bisa menyambungkan jaringan ke perangkat lain, maka pilihlah mobile hotspot.
- Nyalakan tombol mobile hotspot Anda yang ada dalam menu mobile hotspot.
- Tepat di bawah tombol on/off mobile hotspot, Anda akan menemukan tulisan WIFI lengkap dengan nama dan passwordnya. Untuk bisa mengubah nama dan password, maka Anda hanya perlu memilih tombol edit pada bagian bawahnya lagi. Edit sesuai dengan keinginan Anda.
Cara Membuat Hotspot di Laptop Windows 7
Cara Membuat Hotspot di Laptop Windows 7 |
- Bukalah fitur ad hoc pada laptop Anda. Anda bisa mencarinya pada menu pencarian di start menu.
- Anda akan dihadapkan pada pilihan untuk set up an ad hoc network. Dalam halaman set up tersebut Anda hanya perlu pilih button next untuk melanjutkan proses.
- Berilah penamaan dan password hotspot yang sesuai selera. Pada bagian bawah akan ada pilihan save this network. Anda bisa berikan centang pada pilihan tersebut. Hal ini akan memudahkan Anda ketika Anda ingin menggunakan hotspot dari laptop lagi. Pilih next dan lanjutkan proses.
- Pada aturan selanjutnya, Anda akan dihadapkan pada halaman berisi tampilan dengan tulisan Turn on Internet connection sharing. Tekan tulisan tersebut untuk mengaktifkan sambungan internet pada beberapa perangkat di sekitar Anda. Proses pun selesai.
Akhir Kata
Cara untuk membuat hotspot di laptop, yang telah dijelaskan di atas bisa Anda aplikasikan sesuai kemampuan Anda.Jika tidak memungkinkan mendownload aplikasi hotspot, maka Anda bisa andalkan cara manual di atas. Tentunya sesuaikan dengan versi laptop Anda.
Jangan lewatkan artikel kami selanjutnya mengenai cara membuat hotspot di laptop dengan cmd, cara membuat hotspot di laptop windows 7 cmd, cara membuat hotspot di laptop windows 10 cmd, cara hotspot dari laptop ke hp dengan modem.
Itulah keseluruhan bahasan kita pada artikel kali ini mengenai cara membuat hotspot di laptop. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar