Cara Membuat Linktree WA di Instagram Mudah
Senin, 28 Oktober 2024
Cara Membuat Linktree WA di Instagram 2024 - Saat ini sudah banyak tersedia platform bisnis khususnya bisnis online seperti olshop di FB, IG, Line, WhatsApp atau platform yang lain.
Anda dapat memberikan kemudahan kepada calon konsumen untuk menghubungi Anda dengan cara membuat link whatsapp di linktree.
Dalam bahasa Indonesia Linktree diartikan sebagai pohon tautan.
Baca juga : Aplikasi Mempercantik Video Call WhatsApp
Pembahasan Cara Membuat Linktree WAdi Instagram
Dengan Linktree, maka Anda akan mendapatkan kemudahan dalam menempatkan beberapa link penting yang diperlukan.
Linktree banyak dipakai oleh pengusaha online shope di Instagram agar memudahkan konsumen.
Linktree umumnya dibuat dan berisikan kontak WA, link Shopee, link Tokopedia, atau yang lainnya kemudian dimasukkan ke dalam bio IG.
Lalu bagaimana cara membuat link WA di Instagram dengan Linktree tersebut? Simaklah penjelasan berikut ini
Linktree banyak dipakai oleh pengusaha online shope di Instagram agar memudahkan konsumen.
Linktree umumnya dibuat dan berisikan kontak WA, link Shopee, link Tokopedia, atau yang lainnya kemudian dimasukkan ke dalam bio IG.
Lalu bagaimana cara membuat link WA di Instagram dengan Linktree tersebut? Simaklah penjelasan berikut ini
Baca juga : Cara Mengubah WhatsApp Android Jadi iPhone
Linktree dapat Anda gunakan dengan gratis tetapi juga bisa berlangganan bila menginginkan fitur yang lengkap dengan menggunakan versi pro.
Cara membuat link WA di IG dengan Linktree terbilang mudah, karena Anda hanya membutuhkan aplikasi web browser seperti Google Chrome dan harus terhubung ke jaringan internet.
Silahkan simak dan ikuti langkah cara membuat linktree WA di Instagram, cara membuat linktree shopee dan cara membuat linktree Line berikut ini.
Cara Membuat Linktree WA di Instagram
1. Cara Membuat Linktree WA di Instagram
Cara Membuat Linktree WA di Instagram |
WhatsApp merupakan salah satu aplikasi chatting yang terpopuler.
Anda akan lebih mudah dihubungi oleh para konsumen dengan membuat Linktree WhatsApp di IG.
Untuk cara buat linktree WA di Instagram, simak dan ikuti langkahnya berikut ini.
Di kolom teks title, Anda dapat membuat sesuai dengan yang diinginkan.
- Langkah pertama tentunya yaitu daftar linktree;
- Caranya yaitu silahkan anda buka halaman pendaftaran Linktree melalui link berikut ini https://linktr.ee/register;
- Lalu mendaftarlah dengan mengisi seluruh kolom yang tersedia;
- Kemudian verifikasi email dan masuk ke menu Link;
- Selanjutnya masukkan teks WA ke kolom Enter title dan masukkan link WA Anda ke kolom URL;
- Kemudian copy link dari Linktree Anda dan untuk langkah terakhir paste ke dalam bio IG;
- Selesai.
Baca juga : Cara Membuat Pesan Otomatis di WA Tanpa Aplikasi
Misalnya chat via Wa, hubungi WA, kontak WA atau yang lainnya.
Asalkan link WA yang Anda masukkan ke Linktree sudah benar agar nomornya tidak salah.
Selanjutnya kita bahas cara membuat linktree Line.
2. Cara Membuat Linktree Line
Cara Membuat Linktree Line |
Line adalah salah satu aplikasi chatt selain dari WhatsApp.
Jadi link Line sebaiknya ditambahkan juga ke dalam Linktree Anda.
Silahkan anda ikuti langkah cara membuat linktree Line berikut ini.
Langkah berikutnya Anda hanya harus menyalin Linktree, lalu paste link Linktree tersebut ke bio Instagram.
Silahkan anda ikuti langkah cara membuat linktree Line berikut ini.
- Daftar Linktree melalui halaman pendaftaran Linktree berikut ini https://linktr.ee/register;
- Kemudian setelah berhasila daftar linktree, silahkan anda login ke akun linktree anda;
- Masuklah ke dalam menu Link;
- Tombol Add New Link di tekan;
- Kemudian kolom baru akan muncul;
- Di kolom litlenya, masukan teks Line;
- Selanjutnya link Line milik Anda dimasukkan ke URL dan selesai.
Baca juga : Cara Broadcast Whatsapp di iPhone dan Android
3. Cara Membuat Linktree Shopee
Sebenarnya antara cara membuat link WA dan shopee sama saja.
Buat dan tambahkan Linktree Shopee jika Anda ingin menjual produk melalui Shopee.
Baca juga : Cara 1 No WA di 2 HP Tanpa Whatsapp Web
Dengan begitu, konsumen atau calon pembeli bisa langsung mengunjunginya tanpa harus bertanya dulu kepada Anda.
Berikut langkah cara membuat linktree shopee di Instagram yang bisa anda ikuti.
Berikut langkah cara membuat linktree shopee di Instagram yang bisa anda ikuti.
- Daftar Linktree melalui halaman pendaftaran Linktree berikut ini https://linktr.ee/register;
- Setelah selesai daftar linktree, Link toko Shopee milik Anda dicopy lalu masuklah ke dalam akun Linktree;
- Untuk membuat link baru, tekan tombol Add New;
- Kemudian untuk kolom titlenya, masukkan teks Shopee;
- Selanjutnya masukkan link Shopee ke kolom URL dan selesai.
Link Shopee Anda telah berhasil ditambahkan ke Linktree.
Itulah langkah cara membuat linktree whatsapp dan shopee di instagram yang tentunya dengan mudah dapat anda terapkan sendiri.
Link dari tempat lain juga bisa ditambahkan sebanyaknya sesuai dengan keinginan Anda.
Akhir Kata
Dengan perkembangan teknologi yang semakin pesat ini, tentu kita harus pintar-pintar mengambil peluang, salah satunya dengan berbisnis online.Terutama jika Anda seorang pelaku bisnis online, menggunakan media sosial ataupun website untuk aktivitas pemasaran salah satunya yaitu Linktree adalah pilihan yang tepat.
Karena dengan menggunakan media sosial, Anda dapat dengan cepat mengarahkan pengikut Anda untuk lakukan pemesanan produk yang dijual.
Tak bisa dipungkiri, ini adalah cara yang tepat untuk meningkatkan omset penjualan.
Jangan lewatkan artikel kami yang lainnya tentang kenapa linktree berwarna kuning dan sign up Linktree with Instagram.
Itulah seluruh isi artikel kami kali ini mengenai cara membuat linktree WA di Instagram 2024. Sekian dan selamat mencoba.