Cara Copas Caption Instagram Tanpa Aplikasi
Senin, 28 Oktober 2024
Tulis Komentar
Cara Copas Caption Instagram - Instagram merupakan jejaring sosial yang sering digunakan untuk saling berbagi foto dan video populer.
Sampai saat ini sudah banyak postingan menarik yang dibagikan oleg para pengguna instagram.
Bahkan anda juga pasti sering menemukan berbagai kata-kata keren dan menarik yang ditulis oleh para pengguna caption.
Baca Juga : Cara Menambahkan Link Aktif di IG
Saat itu anda pasti merasa sangat ingin untuk meng-copy paste caption tersebut agar bisa membagikannya dimedia sosial lainnya.
Namun, hingga sekarang aplikasi instagram masih belum menyediakan fitur yang memungkinkan anda untuk melakukan copas.
Pembahasan Cara Copas Caption Instagram
Tulisan memang sering diambil dengan cara screenshot, namun semua gambar dan kontent tersebut bisa ikut serta.Karena yang anda butuhkan hanyalah kata-kata yang akan diposting kembali, seperti facebook, twitter, ataupun whatsapp.
Saat ini menyalin teks caption instagram memang belum tersedia, namun bukan berarti anda tidak bisa melakukanya.
Baca Juga : Cara Membuat Highlight IG
Masih ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk copas caption instagram tanpa harus menggunakan aplikasi tambahan.
Seperti yang akan di ulas pada penjelasan berikut ini mengenai cara copas caption Instagram.
Caption di Instagram bisa Anda lakukan dengan mudah karena tidak membutuhkan aplikasi tambahan.
Cara Copas Caption Instagram
Cara Copas Caption Instagram Tanpa Aplikasi
Cara Copas Caption Instagram Tanpa Aplikasi |
Adapun cara copas caption Instagram seperti berikut ini :
- Bukalah postingan yang ingin anda copy caption-nya.
- Masuk pada menu opsi dengan mengklik "Ikon Titik tiga" yang berada dipojok kanan bagian atas.
- Akan muncul beberapa pilihan, anda bisa copy pilih "Copy Link" untuk bisa menyalin URL postingan tersebut.
- Kemudian buka aplikasi browser pada smartphone anda, seperti google chrome.
- Lalu paste URL yang telah anda salin pada kolom browser, dan klik "Enter".
- Setelah postingan muncul, maka "klik dan tahan" teks yang akan dicopas, dan akan muncul "Seleksi Teks".
- Yang terkahir, tekan "Copy" dan paste ketempat yang anda inginkan.
Sampai dengan langkah terakhir anda sudah bisa menyalin caption instagram. Sangat mudah bukan?
Anda hanya perlu mem-paste teks yang telah anda copy URL-nya ke tempat yang diinginkan.
Jika anda sudah terbiasa melakukanya, maka cara copas instagram ini akan lebih cepat dan mudah anda praktik kan.
Cara ini juga tidak memerlukan aplikasi tambahan yang akan banyak menggunakan RAM dan penyimpanan telepon anda.
Bagi anda yang belum mengetahui caranya, dapat mengikuti langkah-langkah yang kami cantumkan dengan teliti, agar proses berhasil.
Dengan menggunakan cara diatas, maka anda tidak perlu menggunakan aplikasi tambahan dan menulis ulang kata-kata yang ingin digunakan.
Dengan menggunakan cara diatas, maka anda tidak perlu menggunakan aplikasi tambahan dan menulis ulang kata-kata yang ingin digunakan.
Itulah seluruh bahasan kami pada artikel kali ini mengenai cara copas caption Instagram . Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar