Cara Mengganti Akun COC 2024

Cara Mengganti Akun COC
Cara Mengganti Akun COC
- Clash of Clans atau di kenal dengan nama COC merupakan salah satu game yang banyak diminati.

kepopuleran game COC memang sudah tergeser dengan munculnya game lain seperti game Mobile Legends maupun PUBG.


Namun sampai saat ini masih ada pemain yang enggan meninggalkan game yang satu ini karena gameplay-nya yang memang membuat ketagihan memainkannya.

Bahkan game COC saat ini masih saja ada yang trending di youtube, jadi tak heran apabila game COC ini tidak ada matinya karena untuk saat ini 34 juta orang masih memainkannya.

Tentunya game COC bisa dimainkan melalui iOS atau Smartphone Android juga dalam beberapa kasus bisa menggunakan Emolator PC.

Kelebihan yang ada dalam game ini adalah dapat dimainkan meskipun pada Smartphone kelas Low End.


Pembahasan Cara mengganti akun COC

Dalam COC ketika akan ganti akun maka anda wajib memperhatikan apakah terhubung atau tidak dengan Google Play.

Jika ternyata terhubung maka anda wajib menambahkan akun Gmail baru dan melakukan transfer.


Selain itu anda juga wajib disconect dengan Smartphone lama baik Facebook maupun Google agar bisa masuk di Smartphone baru.

Akun COC hanya bisa berjalan jika terhubung dengan akun Facebook atau Google.

Ketika saat proses pemindahan akun, akan muncul pemberitahuan bahwa progress dari akun COC akan berhenti.

Namun jangan khawatir karena semua data COC akan tetap bisa digunakan dan aman, anda juga bisa menggunakan dua akun dengan cara bergantian berlaku untuk semua penguna Smartphone.

Namun bagi anda yang belum tahu cara mengganti akun COC karena ingin mengubah nama atau beralih ke smartphone lain, silahkan simak caranya dibawah ini.


Cara Mengganti Akun COC


1. Cara mengganti Akun COC

Cara Mengganti Akun COC
Cara mengganti Akun COC
Jika anda ingin mengetahui bagaimana cara mengganti akun COC silahkan simak cara selengkapnya dibawah ini.
  1. Pertama bukalah Game COC pada Smartphone lama anda.
  2. Selanjutnya Login dan masuk ke Setting.
  3. Silahkan pilih menu Devices, setelah itu tap Link a Device.
  4. nantinya akan muncul pilihan, silahkan anda pilih This is the old device dan Tap I Want to Link to Another Device.
  5. Anda akan memperoleh kode verifikasi yang akan dimasukkan ke Smartphone baru yang anda punya.
  6. Setelah itu buka game COC pada Smartphone baru kemudian masuk ke Setting.
  7. Tap Device dan kemudian pilih Link a Device.
  8. Cara terakhir Tap This is the new device kemudian masukkan kode verifikasi dari Smartphone lama anda, Tap OK dan akun COC ditranfer pada smartphone baru anda.

Akhir Kata

Sangat mudah bukan cara di atas? Jika anda ingin melakukan proses menganti akun COC pastikan Smartphone Android anda memiliki koneksi data seluler atau WiFi.

Semoga cara di atas bisa anda jadikan refrensi ketika anda membutuhkannya dan gunakanlah dengan baik dan benar jangan merugikan orang lain.

Jangan lupa untuk membagikan informasi ini kepada teman-teman anda yang belum mengetahuinya.

Itulah seluruh pembahsan kita pada artikel kali ini mengenai cara mengganti akun COC 2024. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel