Cara Mengatasi KineMaster Tidak Support Video Layer

Cara Mengatasi KineMaster Tidak Support Video Layer
Cara Mengatasi KineMaster Tidak Support Video Layer - KineMaster adalah salah satu aplikasi editor video yang sangat populer karena aplikasi KineMaster bisa membantu anda dalam berbagai macam kegiatan proses editing video.


Selain itu, KinMaster sangat mudah untuk di gunakan dan mempunyai berbagai fitur menarik di dalamnya sehingga kualitas video hasil editing tidak akan mengecewakan anda.

Kualitas hasil editing video KineMaster yaitu berformat mp4 dengan resolusi 360p hingga 108 ful HD (high definition) dan tergantung pada kualitas video sebelum diedit.

Untuk menjalankan spesifikasi sehingga dapat menjalankan fitur tersebut yaitu perangkat yang anda gunakan telah menggunakan prosesor qualcoom snapdragon 800 ke atas.

Anda sebagai pengguna KineMaster pasti telah paham dengan langkah-langkah dalam mengedit video menggunakan KineMaster.

Namun untuk anda yang baru pertama kali menggunakan KineMaster akan merasa sangat kesulitas apalgi mengalami kendala pada saat pengeditan berlangsung.

Adakah Cara Mengatasi KineMaster Tidak Support Video Layer?

Siapa sih yang tidak kenal dengan aplikasi edit video yang satu ini?sebagai pengguna Android anda pasti tidak asing lagi dengan aplikasi ini bahkan mungkin menjadi salah satu pengguna KineMaster.

Tidak heran juga apabila KineMaster ini banyak digunakan oleh para Youtubers untuk membuat konten karena dengan fitur yang super lengkap sehingga menghasilkan editing yang menarik dan berkualitas.

Pada dasarnya aplikasi KineMaster telah mendukung fitur penambah lapisan video, namun terkadang sering terjadi penyebab aplikasi KineMaster tidak dapat menambah lapisan video.

Jika anda mengalami kendala seperti ini anda tidak perlu khawatir karena pada ulasan ini kita akan memberikan anfa trik untuk mengatasi permasalahan ini.

Baca juga : 3 Aplikasi Untuk Membuat Video dari Foto

Video Layer digunakan untuk menempelkan video dalam video tersebut, sedangkan Chromakey digunakan untuk merubah Background pada video layer dan menjadi Transparan.

Kedua fitur ini sangat cocok digunakan untuk mengedit video, namun terkadang sering terjadi kendala pada bagian inj sehingga anda perlu mengetahui cara mengatasinya.

Oleh karena itu, pada ulasan tentang cara mengatasi KineMaster tidak support video layer bisa anda jadikan panduan kedepannya saat mengalami kendala seperti itu.

Cara Mengatasi KineMaster Tidak Support Video Layer

Cara Mengatasi KineMaster Tidak Support Video Layer
 Cara Mengatasi KineMaster Tidak Support Video Layer
Pendukung aplikasi KineMaster ini adalah memiliki fitur yang sangat bagus yaitu salah satunya adalah penambah video layer dan fitur chomakey.

Namun, jika anda mengalami masalah video layer pada KineMaster berikut langkah-langkah cara mengatasi KineMaster tidak support video layer antara lain:
  1. Langkah pertama, silahkan anda buka aplikasi KineMaster pada Smartphone anda.
  2. Selanjutnya, masuk ke pengaturan lalu pilih "Device Capability Information".
  3. Setelah itu anda akan ditampilkan tulisan "Not Supported" maka aplikasi KineMaster tersebut tidak mendukung lapisan video.
  4. Maka silahkan anda cek pada editor video aplikasi KineMaster apakah lapisan video tidak tersedia.
  5. Jika lapisan video tidak tersedia, silahkan anda hapus dan install kembali aplikasi KineMaster pada Android anda.
  6. Download kembali aplikasi KineMaster Apk Mod melalui link berikut: klik disini
  7. Setelah itu install kembali aplikasi KineMaster mod apk yang baru anda download.
  8. Maka anda bisa mencoba ulang fitur tambahblaisan video KineMaster.
  9. Selesai.


Akhir Kata

Jadi, seperti itulah cara yang bisa anda lakukan jika mengalami masalah pada lapisan video layer yang cepat dan mudah.

Dengan demikian kendala tidak support video layer akan berhasil anda tangani hanya dengan mencoba mengulangi trik di atas hingga bisa.

Jika informasi ini bermanfaat untuk anda, jangan lupa untuk membagikannya kembali kepada keluarga atau teman yang juga membutuhkan tutorialnya.

Itulah seluruh bahasan kita pada artikel kali ini mengenai cara mengatasi KineMaster tidak support Video Layer. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel