Cara Membagi layar HP Menjadi 2 Dengan Mudah
Senin, 28 Oktober 2024
Cara Membagi layar HP Menjadi 2 - Anda tentunya sudah pernah melakukan yang namanya multitasking ( Membagi layar HP menjadi 2 ) di HP.
Multitasking merupakan anda menjalankan dua macam jenis aplikasi atau bahkan lebih pada perangkat Smartphone.
Akan tetapi proses untuk melakukan multitasking ini biasanya lumayan merepotkan sekali pada perangkat Smartphone.
Karena memiliki alasannya yang cukup sederhana, karena layar dari Smartphone tersebut sangat terlalu kecil, jika kita dibandingkan dengan layar laptop atau komputer, hal tersebut tidak dapat diperdebatkan.
Baca Juga : Cara Melihat Nomor yang Diblokir di HP Xiaomi
Bahayanya, anda kadang tidak dengan sengaja menekana atau menutup salah satu dari kedua aplikasi tersebut.
Tahukah anda jika Smartphone pintar sekarang ini mempunyai fitur dapat melihat 2 tampilan aplikasi secara ssekaligus dengan jauh lebih mudah tanpa perlu lagi repot-repot untuk berpindah tampilan.
Akan tetapi, fitur yang terbaru tersebut hadir khsusu buat Smartphone perangjat Android yang telah memakai sistem operasi perangkat Android 7.0 Nougat
Kami bisa menjamin jika sebagian besar para penggunanya tentu belum mengetahui mengenai fitur bawaan dari perangkat Android Nougat ini.
Berikut kami telah merangkum langkah-lnagkahnya memalui pembahasan kali ini, jadi simak sampai selesai.
Dari pada penasaran langsung saja kita ke cara membagi layar HP menjadi 2 berikut ini dengan mudah.
Cara Membagi layar HP Menjadi 2
Disini terdapat empat langkah-langkah yang harus anda lakukan untuk bisa membagi layar Smartphone menjadi 2 tampilan.
Langsung saja ke langkah-langkah cara membagi layar HP menjadi 2 tampilan dengan mudah dibawah ini.
1. Buka dua jenis aplikasi yang akan anda digunakan
Langkah pertama, anda diharuskan untuk membuka dua aplikasi yang akan digunakan, misalnya akan menuliskan alamat E-mail di dalam perjalanan sambil bisa menikmati atau menontn YouTube.Maka buka kedua jensi aplikasi tersebut, kemudian anda tekan saja tombol Home yang terdapat pada bagian bawah layar HP.
Baca Juga : Cara Melacak Orang dengan Termux
2. Akses Halaman Recent App
Jika kedua aplikasi tersebut yang telah dibuka ini sebenarnya belum ditutup secara total, sekarang anda diharuskan untuk mengakses aplikasi yang tadi melalui halaman Recent Apps.Untuk caranya itu, silahkan tekan saja tombol Recent App yang terdapat di bawah layar HP atau Smartphone anda.
Untuk posisi dari tombol Recent Apps ini biasanya terdapat di sebelah ujung paling kanan atau diujung paling kiri.
Pada setiap merek HP mempunyai susunan tombol yang tidak sama alias berbeda-beda ya.
Tombol Recent Apps ini dapat membuka halaman yang akan dituju, silahkan anda pilih saja aplikasi YouTube yang tadi telah di buka.
3. Memakai tombol Recent Apps buat fitur split screen
Disaat anda telah membuka satu jenis aplikasi yang dinginkan, misalnya aplikasi YouTube atau yang lainnya.Sekarang anda diharuskan buat menekan lagi tombol Recent Apps selama sedetik maupun dua detik sampai tampilan aplikasi pada layar Smartphone tyersebut berubah.
Pada layar HP tampilan aplikasi yang sudah dibuka tadi akan mulai mengecil dan akan menjadi setengah layar.
Nanti dibagian bawahnya tersedia beberapa pilihan jenis aplikasi yang sesudahnya telah anda buka yaitu dari dalam halaman Recent Apps.
Silahkan anda pilih salah satu saja dan sekarang anda dapat melihat 2 aplikasi secara sekaligus dalam satu layar HP.
Selamat, sekarang anda telah berhasil untuk mencoba salah satu fitur terbaru dari perangkat Android Nougat ini, silahkan untuk meakukan langkah yang ini setiap anda memakai fitur split screen.
Baca Juga : Cara Mematikan HP dengan IMEI
4. Silahkan untuk mengatur ukuran layar HP masing-masing aplikasi
Untuk bisa mengatur ukuran layar yang akan digunbakan dari salah satu aplikasi yang dimunculkan dalam jenis split screen.Anda hanya tinggal menggeser saja garis pembatas itu di antara kedua tampilan aplikasi itu ke atas ataupun ke bawah.
Perlu untuk diketahui jika tidak semua aplikasi tersebut bisa mendukung mode yang diatas ini.
Karean ada beberapa jenis aplikasi mempunyai prioritas yang utama di dalam sistem perangkat Smartphone Android, dan misalnya itu pengaturan perangkat dan yang lain-lain.
Bagaimana? Sekarang anda penasaran lagikan cara untuk membagi layar Smartphone menjadi dua bagian dengan mudah.
Itulah keseluruhan bahasan kami pada artikel kali ini mengenai cara membagi layar HP menjadi 2. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.