Cara Izin Tidak Masuk Sekolah lewat WA 2024
Senin, 28 Oktober 2024
Tulis Komentar
Cara izin tidak masuk sekolah lewat WA perlu diketahui oleh para siswa, karena bisa menjadi solusi saat tidak masuk sekolah.
Surat izin lewat WhattsApp ini sering dijadikan solusi oleh para orang tua kaum milenial dewasa ini.
Biasanya, surat ini dibuat dikarenakan hal tersebut bersifat penting dan mendesak di mana tidak bisa disampaikan secara langsung dikarenakan masih terhalang oleh keperluan lainnya.
Salah satu aplikasi chatting atau perpesanan instant yang banyak digunakan saat ini adalah WhattsApp dan bisa menjadi solusi untuk memberitahukan hal yang bersifat penting (urgent).
Walaupun disampaikan melalui WhattsApp, namun ada baiknya surat izin tidak masuk sekolah tetap memperhatikan kaidah penggunaan bahasa.
Karena bahasa baku dan formal yang disampaikan secara sopan akan memberikan kesan yang lebih positif dan baik bagi penerima pesan ataupun pengirim pesan.
Surat izin tidak masuk sekolah biasanya ditujukan kepada guru atau wali kelas dari siswa yang bersangkutan disebabkan karena sakit atau ada keperluan yang memang tidak bisa ditinggalkan.
Nah, berikut ini kami akan bagikan beberapa cara izin tidak masuk sekolah lewat WA yang bisa dipelajari dan diterapkan.
Bila sakit dan tidak bisa masuk sekolah, maka Anda bisa mengirimkan pesan melalui WhattsApp, dalam hal ini surat izin tidak masuk bergantung pada kebijakan masing-masing sekolah.
Akan tetapi, hendaknya sebagai orang tua Anda tetap mununjukkan i’tikad baik dengan tetap mengirimkan surat secara tertulis walaupun sifatnya menyusul.
Berbeda cerita jika memang kebijakan sekolah tersebut tidak perlu menuliskan surat secara tertulis, yakni cukup izin dengan cara mengirimkan pesan melalui WhattsApp.
Apapun itu, baik melalui online ataupun secara tertulis, namun Anda haruslah tetap memperhatikan bahasa yang digunakan.
Sehingga Bapak Ibu guru/ wali kelas yang menerima surat tersebut merasa dihargai dan ke depannya hubungan antara guru, orang tua siswa, dan siswa tetap terjalin dengan baik.
Selain itu, hal ini juga pastinya mencerminkan sikap dan perilaku orang tua itu sendiri karena dengan bersikap sopan, maka orang lain pun akan turut merasa senang.
Untuk cara izin tidak masuk sekolah lewat WA karena sakit yaitu sebagai berikut:
Syarat izin tidak masuk sekolah dikarenakan sakit
Selamat pagi Bapak/Ibu. Semoga sehat selalu. Saya Doni, orang tua siswa dari Aldo Fernandi kelas 6-B.
Saya ingin memberitahukan bahwa anak kami yang telah saya sebutkan namanya di atas tidak bisa mengikuti kegiatan belajar mengajar di sekolah karena dalam kondisi sakit.
Demikian Bapak/Ibu, atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih.
Salam hormat
Sebenarnya, surat izin tidak masuk sekolah karena ada kerabat yang meninggal dan sakit formatnya tidak jauh berbeda guys.
Hanya keterangan atau alasan mengapa tidak masuk sekolah sata yang berbeda.
Untuk cara izin tidak masuk sekolah lewat WA karena ada kerabat yang meninggal dunia yaitu sebagai berikut:
Assalamu’alaykum warahmatullahi wabaraktuh
Mohon maaf sebelumnya Bapak/Ibu Guru. Saya selaku orang tua dari siswa:
nama : Rosa Putri
kelas : 8A
Menginformasikan bahwa anak kami belum bisa mengikuti kegiatan pembelajaran hari ini dikarenakan kakeknya telah meninggal dunia. Semoga Bapak/Ibu guru berkenan memberikan izin.
Demikian atas perhatiannya kami sampaikan terima kasih.
Hormat kami,
Mulyadi
Surat izin tidak masuk sekolah dikarenakan menjalani operasi
Asaalamu'alaykum warahmatullahi wabarakatuh
Dengan ini saya memberitahukan kepada Bapak/Ibu guru bahwa anak kami yang bernama Vina Apriliana kelas 5A belum bisa mengikuti kegiatan pembelajara dikarenakan harus menjalani operasi pemasangan sekrup pada kaki kanan. Semoga Bapak/Ibu berkenan memberikan izinnya.
Demikian yang bisa kami sampaikan dan memohon maaf yang sebesar-besarnya dan atas perhatiannya, kami sampaikan terima kasih.
Hormat kami,
Ferdi Susanto
Kepada Yth. Bapak/Ibu Guru Wali Kelas SDN 1 Beleke di Tempat.
Dengan hormat, saya selaku orang tua dari Roni Wahyudi, kelas 2 C, ingin memberitahukan bahwa saat ini anak saya positif Covid-19 sehingga tidak bisa mengikuti kegiatan belajar mengajar di sekolah hingga dua minggu kedepan. Untuk itu, kami mohon Bapak/Ibu Guru Wali Kelas agar memberikan izin untuk anak saya dan untuk hasil swab PCR akan saya kirimkan bersama dengan pesan ini.
Demikian pesan yang bisa kami sampaikan. Atas perhatian Bapak/Ibu guru kami ucapkan terima kasih.
Kepada Yth.
Bapak/Ibu Guru Wali Kelas 3 B
SDN 2 Beleke
di Tempat
Dengan hormat, saya selaku orang tua dari:
Nama : Ibrahim Mukhtar
Siswa : Kelas 3 B / SDN 2 Beleke
Alamat : Beleke
Memberitahukan bahwa saat ini anak saya tidak bisa mengikuti kegiatan belajar mengajar pada 8 agustus dikarenakan terdapat kepentingan keluarga yang mendesak dan tidak dapat ditinggalkan. Oleh karena itu, kami mohon Bapak/Ibu Guru Wali Kelas untuk bisa memberikan izin kepada anak kami.
Demikian yang dapat kami sampaikan. Atas perhatian Bapak/Ibu kami ucapkan terima kasih.
Surat izin tidak masuk sekolah karena acara keluarga
Kepada Yth.
Bapak/Ibu Guru Wali Kelas 5 A
SD 2 Gerung Selatan
di Tempat
Dengan hormat, saya selaku orang tua dari:
Nama : Adriella Nathalia
Siswa : Kelas 5 A / SD Gerung Selatan
Alamat : Kelurahan Gerung Selatan
Memberitahukan bahwa anak kami saat ini tidak bisa mengikuti kegiatan belajar mengajar pada 8 Agustus dikarenakan ada acara keluarga pernikahan pamannya. Oleh karena itu, kami memohon Bapak/Ibu Guru Wali Kelas untuk bisa memberikan izin.
Demikian yang bisa kami sampaikan. Atas perhatian Bapak/Ibu kami ucapkan terima kasih.
Kepada Yth. Bapak/Ibu Guru Wali Kelas SD Bahagia Kita di Tempat.
Dengan hormat, kami selaku orang tua dari Roni Ariawan dari Kelas 5A ingin memberitahukan bahwa saat ini anak kami tidak bisa mengikuti kegiatan belajar mengajar pada Jumat, 8 Agustus karena harus menjalani perawatan intensif di rumah sakit akibat kecelakaan. Oleh karena itu, kami mohon Bapak/Ibu Guru Wali Kelas agar bersedia memberikan izin.
Demikian yang dapat kami sampaikan. Atas perhatian Bapak/Ibu kami ucapkan terima kasih.
Beberapa surat izin tidak masuk sekolah tersebut bisa Anda copy dan simpan, sehingga jika ada anak atau orang terdekat ada yang tidak bisa masuk sekolah maka surat tersebut bisa ditiru.
Walaupun sudah mengirim surat izin melalui WA, namun Anda juga harus tetap mengirimkan surat ke pihak guru yang ada di sekolah secara langsung, untuk menghormati pihak sekolah.
Itulah informasi yang bisa kami sampaikan dan jika ada pertanyaan, silahkan sampaikan di kolom komentar.
Surat izin lewat WhattsApp ini sering dijadikan solusi oleh para orang tua kaum milenial dewasa ini.
Biasanya, surat ini dibuat dikarenakan hal tersebut bersifat penting dan mendesak di mana tidak bisa disampaikan secara langsung dikarenakan masih terhalang oleh keperluan lainnya.
Salah satu aplikasi chatting atau perpesanan instant yang banyak digunakan saat ini adalah WhattsApp dan bisa menjadi solusi untuk memberitahukan hal yang bersifat penting (urgent).
Walaupun disampaikan melalui WhattsApp, namun ada baiknya surat izin tidak masuk sekolah tetap memperhatikan kaidah penggunaan bahasa.
Karena bahasa baku dan formal yang disampaikan secara sopan akan memberikan kesan yang lebih positif dan baik bagi penerima pesan ataupun pengirim pesan.
Surat izin tidak masuk sekolah biasanya ditujukan kepada guru atau wali kelas dari siswa yang bersangkutan disebabkan karena sakit atau ada keperluan yang memang tidak bisa ditinggalkan.
Nah, berikut ini kami akan bagikan beberapa cara izin tidak masuk sekolah lewat WA yang bisa dipelajari dan diterapkan.
1. Cara Izin Tidak Masuk Sekolah lewat WA Karena Sakit
Cara Izin Tidak Masuk Sekolah lewat WA Karena Sakit |
Salah satu alasan yang membuat siswa sering tidak masuk sekolah adalah karena sakit, walaupun ada juga alasan lainnya.
Bila sakit dan tidak bisa masuk sekolah, maka Anda bisa mengirimkan pesan melalui WhattsApp, dalam hal ini surat izin tidak masuk bergantung pada kebijakan masing-masing sekolah.
Akan tetapi, hendaknya sebagai orang tua Anda tetap mununjukkan i’tikad baik dengan tetap mengirimkan surat secara tertulis walaupun sifatnya menyusul.
Berbeda cerita jika memang kebijakan sekolah tersebut tidak perlu menuliskan surat secara tertulis, yakni cukup izin dengan cara mengirimkan pesan melalui WhattsApp.
Apapun itu, baik melalui online ataupun secara tertulis, namun Anda haruslah tetap memperhatikan bahasa yang digunakan.
Sehingga Bapak Ibu guru/ wali kelas yang menerima surat tersebut merasa dihargai dan ke depannya hubungan antara guru, orang tua siswa, dan siswa tetap terjalin dengan baik.
Selain itu, hal ini juga pastinya mencerminkan sikap dan perilaku orang tua itu sendiri karena dengan bersikap sopan, maka orang lain pun akan turut merasa senang.
Untuk cara izin tidak masuk sekolah lewat WA karena sakit yaitu sebagai berikut:
Syarat izin tidak masuk sekolah dikarenakan sakit
Selamat pagi Bapak/Ibu. Semoga sehat selalu. Saya Doni, orang tua siswa dari Aldo Fernandi kelas 6-B.
Saya ingin memberitahukan bahwa anak kami yang telah saya sebutkan namanya di atas tidak bisa mengikuti kegiatan belajar mengajar di sekolah karena dalam kondisi sakit.
Demikian Bapak/Ibu, atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih.
Salam hormat
2. Cara Izin Tidak Masuk Sekolah lewat WA Karena Ada Kerabat yang Meninggal Dunia
Cara Izin Tidak Masuk Sekolah lewat WA Karena Ada Kerabat yang Meninggal Dunia |
Selain sakit, terkadang ada juga siswa yang tidak masuk sekolah karena ada kerabatnya yang meninggal dunia.
Sebenarnya, surat izin tidak masuk sekolah karena ada kerabat yang meninggal dan sakit formatnya tidak jauh berbeda guys.
Hanya keterangan atau alasan mengapa tidak masuk sekolah sata yang berbeda.
Untuk cara izin tidak masuk sekolah lewat WA karena ada kerabat yang meninggal dunia yaitu sebagai berikut:
Assalamu’alaykum warahmatullahi wabaraktuh
Mohon maaf sebelumnya Bapak/Ibu Guru. Saya selaku orang tua dari siswa:
nama : Rosa Putri
kelas : 8A
Menginformasikan bahwa anak kami belum bisa mengikuti kegiatan pembelajaran hari ini dikarenakan kakeknya telah meninggal dunia. Semoga Bapak/Ibu guru berkenan memberikan izin.
Demikian atas perhatiannya kami sampaikan terima kasih.
Hormat kami,
Mulyadi
3. Cara Izin Tidak Masuk Sekolah lewat WA Karena Akan Menjalani Operasi
Cara Izin Tidak Masuk Sekolah lewat WA Karena Akan Menjalani Operasi |
Untuk cara izin tidak masuk sekolah lewat WA karena akan menjalani operasi yaitu sebagai berikut:
Surat izin tidak masuk sekolah dikarenakan menjalani operasi
Asaalamu'alaykum warahmatullahi wabarakatuh
Dengan ini saya memberitahukan kepada Bapak/Ibu guru bahwa anak kami yang bernama Vina Apriliana kelas 5A belum bisa mengikuti kegiatan pembelajara dikarenakan harus menjalani operasi pemasangan sekrup pada kaki kanan. Semoga Bapak/Ibu berkenan memberikan izinnya.
Demikian yang bisa kami sampaikan dan memohon maaf yang sebesar-besarnya dan atas perhatiannya, kami sampaikan terima kasih.
Hormat kami,
Ferdi Susanto
4. Cara Izin Tidak Masuk Sekolah lewat WA Karena Positif Covid-19
Cara Izin Tidak Masuk Sekolah lewat WA Karena Positif Covid-19 |
Untuk cara izin tidak masuk sekolah lewat WA karena positif Covid-19 yaitu sebagai berikut:
Kepada Yth. Bapak/Ibu Guru Wali Kelas SDN 1 Beleke di Tempat.
Dengan hormat, saya selaku orang tua dari Roni Wahyudi, kelas 2 C, ingin memberitahukan bahwa saat ini anak saya positif Covid-19 sehingga tidak bisa mengikuti kegiatan belajar mengajar di sekolah hingga dua minggu kedepan. Untuk itu, kami mohon Bapak/Ibu Guru Wali Kelas agar memberikan izin untuk anak saya dan untuk hasil swab PCR akan saya kirimkan bersama dengan pesan ini.
Demikian pesan yang bisa kami sampaikan. Atas perhatian Bapak/Ibu guru kami ucapkan terima kasih.
5. Cara Izin Tidak Masuk Sekolah lewat WA Karena Ada Kepentingan Mendesak
Cara Izin Tidak Masuk Sekolah lewat WA Karena Ada Kepentingan Mendesak |
Untuk cara izin tidak masuk sekolah lewat WA karena ada kepentingan mendesak yaitu sebagai berikut:
Kepada Yth.
Bapak/Ibu Guru Wali Kelas 3 B
SDN 2 Beleke
di Tempat
Dengan hormat, saya selaku orang tua dari:
Nama : Ibrahim Mukhtar
Siswa : Kelas 3 B / SDN 2 Beleke
Alamat : Beleke
Memberitahukan bahwa saat ini anak saya tidak bisa mengikuti kegiatan belajar mengajar pada 8 agustus dikarenakan terdapat kepentingan keluarga yang mendesak dan tidak dapat ditinggalkan. Oleh karena itu, kami mohon Bapak/Ibu Guru Wali Kelas untuk bisa memberikan izin kepada anak kami.
Demikian yang dapat kami sampaikan. Atas perhatian Bapak/Ibu kami ucapkan terima kasih.
6. Cara Izin Tidak Masuk Sekolah lewat WA Karena Ada Acara Keluarga
Cara Izin Tidak Masuk Sekolah lewat WA Karena Ada Acara Keluarga |
Untuk cara izin tidak masuk sekolah lewat WA karena ada acara keluarga yaitu sebagai berikut:
Surat izin tidak masuk sekolah karena acara keluarga
Kepada Yth.
Bapak/Ibu Guru Wali Kelas 5 A
SD 2 Gerung Selatan
di Tempat
Dengan hormat, saya selaku orang tua dari:
Nama : Adriella Nathalia
Siswa : Kelas 5 A / SD Gerung Selatan
Alamat : Kelurahan Gerung Selatan
Memberitahukan bahwa anak kami saat ini tidak bisa mengikuti kegiatan belajar mengajar pada 8 Agustus dikarenakan ada acara keluarga pernikahan pamannya. Oleh karena itu, kami memohon Bapak/Ibu Guru Wali Kelas untuk bisa memberikan izin.
Demikian yang bisa kami sampaikan. Atas perhatian Bapak/Ibu kami ucapkan terima kasih.
7. Cara Izin Tidak Masuk Sekolah lewat WA Karena Kecelakaan yang Singkat dan Jelas
Cara Izin Tidak Masuk Sekolah lewat WA Karena Kecelakaan yang Singkat dan Jelas |
Untuk cara izin tidak masuk sekolah lewat WA karena kecelakaan namun isinya singkat dan jelas yaitu sebagai berikut:
Kepada Yth. Bapak/Ibu Guru Wali Kelas SD Bahagia Kita di Tempat.
Dengan hormat, kami selaku orang tua dari Roni Ariawan dari Kelas 5A ingin memberitahukan bahwa saat ini anak kami tidak bisa mengikuti kegiatan belajar mengajar pada Jumat, 8 Agustus karena harus menjalani perawatan intensif di rumah sakit akibat kecelakaan. Oleh karena itu, kami mohon Bapak/Ibu Guru Wali Kelas agar bersedia memberikan izin.
Demikian yang dapat kami sampaikan. Atas perhatian Bapak/Ibu kami ucapkan terima kasih.
Akhir Kata
Demikian cara izin tidak masuk sekolah lewat WA yang bisa dipelajari dan diterapkan.Beberapa surat izin tidak masuk sekolah tersebut bisa Anda copy dan simpan, sehingga jika ada anak atau orang terdekat ada yang tidak bisa masuk sekolah maka surat tersebut bisa ditiru.
Walaupun sudah mengirim surat izin melalui WA, namun Anda juga harus tetap mengirimkan surat ke pihak guru yang ada di sekolah secara langsung, untuk menghormati pihak sekolah.
Itulah informasi yang bisa kami sampaikan dan jika ada pertanyaan, silahkan sampaikan di kolom komentar.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar