Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop 2024

Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop
Cara melihat hasil screenshot di laptop atau tangkapan layar merupakan salah satu hal yang umum dilakukan.

Tidak hanya dilakukan menggunakan handphone saja, melainkan juga bisa digunakan di laptop.

Namun sayangnya, masih banyak yang belum mengetahui akan hal tersebut.

Padahal cara screenshot dan cara melihat hasil screenshoot di laptop terbilang cukup mudah dilakukan.

Walaupun cara screenshot dan cara melihat hasil SS di laptop bisa berbeda-beda, namun secara umum kebanyakan orang mengetahui cara screenshot di laptop dengan menggunakan tombol PrintScreen di keyboard.

Tapi ternyata tidak hanya itu, masih ada juga cara lain yang dapat anda lakukan dengan mudah dan praktis.

Oleh karena itu, pada kesempatan ini kami akan memberitahu Anda bagaimana cara melihat hasil tangkapan layar yang mudah dan praktis.

Cara melakukannya bisa menggunakan aplikasi ataupun tidak. Yuk langsung saja simak selengkapnya tentang cara melihat hasil screenshot di laptop dalam ulasan dibawah ini.


1. Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop Menggunakan Tombol PrintScreen

Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop
Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop Menggunakan Tombol PrintScreen
Cara melihat hasil screenshoot di laptop yang pertama anda bisa gunakan yaitu menggunakan tombol printScreen.

Tombol print Screen pada keyword memang berfungsi untuk melakukan screenshot, sehingga cara ini menjadi salah satu metode yang cukup mudah untuk dilakukan.

Akan tetapi untuk menggunakan ini, anda hanya akan mendapatkan gambar yang penuh sehingga idak bisa disesuaikan dengan ukuran yang anda inginkan.

Kalau anda ingin memotongnya, maka harus menggunakan aplikasi tambahan.

Adapun cara screenshot dan cara melihat hasil screenshoot di laptop dengan PrintScreen yaitu sebagai berikut:
  • Hal pertama yang harus dilakukan yaitu, anda membuka halaman pada laptop yang ingin di screenshot.
  • Selanjutnya tekan tombol PrintScreen yang terdapat di sisi kanan atas laptop.
  • Tombol ini bertuliskan PrtSc, kalau anda bingung mencarinya.
  • Setelah itu tekan tombol PrintScreen sekali saja.
  • Lalu akan terbuka pengolahan gambar aplikasi paint dan tempelkan screenshot dengan mengklik Ctrl+V.
  • Nanti anda akan mendapatkan tampilan screenshot dari seluruh layar.
  • Setelah selesai, anda bisa mengedit terlebih dahulu atau bisa langsung menyimpannya hanya dengan pilih File > Save As.

Selain menggunakan aplikasi paint, anda juga bisa langsung meletakkan gambar screenshot di Ms. World.


2. Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop Menggunakan Tombol Alt + PrintScreen

Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop
Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop Menggunakan Tombol Alt + PrintScreen
Ada juga cara screenshot dan cara melihat hasil screenshoot atau SS di laptop yang bisa anda gunakan yaitu dengan menggunakan tombol Alt + Print Screen.

Cara menggunakannya hampir mirip dengan cara yang pertama, namun metode kedua ini menggunakan Alt.

Tombol ini akan membantu anda untuk mengambil gambar pada jendela yang sedang aktif saja dan tidak seluruh layar.

Berikut cara screenshoot dan cara melihat hasil screenshoot di laptop yang bisa anda ikuti dengan menggunakan tombol Alt + PrintScreen yaitu sebagai berikut:
  • Pertama, tampilkan layar yang akan anda diambil gambarnya.
  • Berikutnya yaitu tekan kombinasi tombol Alt + Print Screen (PrtSc) untuk menyimpan gambar pada clipboard.
  • Selanjutnya anda bisa membuka aplikasi Paint atau Ms. World dan tempel (Ctrl + V) hasil screenshot.
  • Kalau sudah, maka jendela yang anda screenshot akan muncul.
  • Setelah selesai, anda bisa mengedit terlebih dahulu atau bisa langsung menyimpannya dengan pilih File > Save As.


3. Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop Menggunakan Tombol Windows + Shift + S

Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop
Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop Menggunakan Tombol Windows + Shift + S
Cara melihat hasil screenshoot pada laptop yang ketiga yaitu dengan menggunakan tombol Windows + Shift + S yang mudah dan praktis.

Adapun langkah-langkah cara screenshoot dan cara melihat hasil screenshot di laptop menggunakan Windows + Shift + S yaitu sebagai berikut:
  • Anda bisa langsung membuka halaman yang akan di screenshot.
  • berikutnya tekan kombinasi tombol Windows + Shift + S untuk membuka aplikasi Snip & Skecth.
  • Setelah itu, layar akan berubah menjadi warna keabuan dan kursor juga berubah menjadi ikon "+".
  • Sekarang anda tinggal pilih area mana yang akan di screenshot.
  • Secara otomatis, Snip & Skecth akan merekam gambar layar dan muncul notifikasi yang harus anda pilih.
  • Pada jendela Snip & Skecth anda bisa menyunting dengan menambah coretan, highlighter, dan sebagainya.
  • Kalau sudah selesai, silahkan klik ikon save di bagian atas untuk menyimpan.


4. Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop Menggunakan Aplikasi Snipping Tool

Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop
Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop Menggunakan Aplikasi Snipping Tool
Selain beberapa cara diatas, anda juga bisa menggunakan aplikasi tambahan untuk melakukan screenshoot lho! Salah satunya adalah aplikasi Snipping Tool.

Aplikasi ini yang bisa menjadi pilihan sebagai cara untuk melihat hasil screenshoot di laptop.

Untuk tahapan dari cara melihat hasil screenshoot di laptop dengan menggunakan Snipping Tool yang bisa anda jadikan panduan yaitu sebagai berikut:
  • Bukalah halaman yang akan di screenshoot.
  • Kemudian tekan tombol Windows dan ketikan Snipping Tool, lalu pilih aplikasi tersebut.
  • Setelah terbuka, anda akan melihat 4 mode yang bisa dipilih pada menu 'New'.
  1. Free-form snip berfungsi untuk screenshot sesuai bentuk yang diinginkan.
  2. Rectangular Snip untuk Screenshot dengan bentuk 4 sisi sesuai keinginan.
  3. Window dan Full Screen Snip, kedua pilihan ini berfungsi sama yaitu untuk screenshot satu layar penuh.
  • Silahkan pilih mode screenshot yang anda inginkan.
  • Lalu arahkan kursor sesuai dengan bagian yang ingin anda screenshot.
  • Nanti hasil screenshot akan langsung ditampilkan pada jendela Snipping Tool.f.
  • Terakhir, anda bisa memilih menu "File-Save As".


5. Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop Menggunakan Aplikasi LightShot

Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop
Cara Melihat Hasil Screenshot di Laptop Menggunakan Aplikasi LightShot
Nah, cara melihat hasil screenshoot pada laptop yang terakhir ini yaitu dengan memanfaatkan aplikasi LightShot.

LightShot adalah salah satu aplikasi untuk melihat hasil screenshoot.

Untuk lebih jelasnya, silahkan simak dan ikuti cara melihat hasil screenshoot di laptop dengan menggunakan aplikasi LightShot dibawah ini yaitu sebagai berikut:
  • Tentukan layar yang ingin anda screenshot.
  • Setelah itu tekan tombol Print Screen di keyboard.
  • Lalu pilih area yang ingin di-screenshot.
  • Silahkam Drag sudut dan sisi editor untuk menyesuaikan area yang ingin anda ambil gambarnya.
  • Kalau dibutuhkan editing, gunakan tool editor untuk menambahkan elemen seperti tanda panah, teks, atau garis.
  • Simpan hasil screenshot ke laptop anda dengan menekan tombol Save.
  • Nanti secara otomatis gambar tersebut akan tersimpan pada folder Pictures.


Akhir Kata

Itulah beberapa cara melihat hasil screenshot di laptop yang mudah dan praktis dan perlu diketahui oleh para pemula pengguna PC atau Komputer.

Untuk melihat tangkapan layar pada Laptop, anda bisa memilih salah satu dari beberapa metode yang sudah kami bagikan dalam ulasan diatas.

Semoga dengan adanya informasi diatas dapat menambah wawasan dan pengetahuan anda seputar cara menggunakan Laptop untuk melihat hasil screenshot.

Kalau bermanfaat, anda bisa membagikan artikel ini kepada teman, kerabat dan saudara yang memang belum mengetahui dan membutuhkan caranya.

Untuk mendapatkan informasi terbaru dan terkuat lainnya, silahkan kunjungi langsung website kami di detikcara dan temukan artikel yang anda inginkan. Sekian dan semoga bermanfaat.
David Brendi Technology expert with 10 years of experience as a reviewer and editor of technology articles. Become part of the digital marketing strategy in several digital agencies.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel