Cara Merekam Layar HP Tanpa Aplikasi 2024
Senin, 28 Oktober 2024
Cara merekam layar HP tanpa aplikasi di HP iPhone dan HP Android, pada zaman ini perkembangan teknologi HP sangat berkembang pesat, karena HP dapat membantu anda dalam setiap melakukan aktivitas pada umumnya seperti dalam pekerjaan, berkomunikasi dengan teman atau keluarga jauh.
Teknologi HP pada saat ini juga tidak hanya bisa screenshot maupun menagkap layar HP aja, tetapi pada masa kini HP bisa merekam layar sendiri tanpa mendownload aplikasi.
Jadi anda bisa merekam layar HP anda sendiri dengan HP tersebut seperti video call, membuat video tutorial dan gerakan game pada HP untuk nantinya bisa anda share ke story Whtasapp, story Instagram, story Facebook ataupun ke YouTube dan sosial media lainnya.
Hal tersebut bisa saja anda lakukan tanpa memerlukan aplikasi ataupun aplikasi tambahan yang akan membuat memory penyimpanan HP penuh, hanya menggunakan HP itu sendiri anda sudah bisa menikmati beberapa fitur di dalamnya.
Untuk lebih jelasnya, pada kesempatan kali ini kami akan membagikasn informasi tentang cara merekam layar HP tanpa aplikasi di HP iPhone dan Android dengan mudah, dan simak ulasan sebagai berikut.
Pada HP Android versi 9+ sudah memiliki fitur untuk merekam layar, sehingga anda dengan mudah bisa melakukan rekam layar tidak perlu lagi memerlukan aplikasi tambahan, karena anda hanya mengaktifkan fitur yang terdapat pada HP itu sendiri.
Simak langkah langkah cara merekam layar HP tanpa aplikasi di Android dengan mudah yang bisa anda ikuti yaitu sebagai berikut:
Apabila anda ingin merekam layar HP di iPhone, anda tidak memerlukan aplikasi tambahan karena pada iOS 11 telah menyediakan fitur rekam layar tanpa harus mendownload dan install aplikasi tambahan.
Simak langkah langkah cara merekam layar HP tanpa aplikasi di iPhone dengan sangat mudah yang bisa anda ikuti yaitu sebagai berikut:
Semenjak hadirnya fitur screen recorder pada smartphone, banyak yang memanfaatkan screen recorder ini untuk berbagai hal, karena memang sreen recorder ini sangat berguna tanpa disadari.
Selain cara merekam layar HP tanpa aplikasi ini, anda perlu menyimak beberapa manfaat dar screen recorder yang wajib anda ketahui yaitu sebagai berikut:
Di HP iphone telah terdapat fitur rekam layar dari berbagai vesi HP iPhone, sedangkan di HP Android anda akan menemukan fitur rekam layar pada vesi terbaru pada saat ini seperti versi 9+ dan seterusnya.
Karena di bawah versi 9+ tidak akan terdapat fitur rekam layar, anda perlu mendowload aplikasi tambahan untuk mensuport langkah tersebut guna untuk merekam layar HP anda.
Itulah seluruh pembahasan kami pada artikel kali ini tentang cara merekam layar pada HP tanpa menggunakan aplikasi. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.
Teknologi HP pada saat ini juga tidak hanya bisa screenshot maupun menagkap layar HP aja, tetapi pada masa kini HP bisa merekam layar sendiri tanpa mendownload aplikasi.
Jadi anda bisa merekam layar HP anda sendiri dengan HP tersebut seperti video call, membuat video tutorial dan gerakan game pada HP untuk nantinya bisa anda share ke story Whtasapp, story Instagram, story Facebook ataupun ke YouTube dan sosial media lainnya.
Hal tersebut bisa saja anda lakukan tanpa memerlukan aplikasi ataupun aplikasi tambahan yang akan membuat memory penyimpanan HP penuh, hanya menggunakan HP itu sendiri anda sudah bisa menikmati beberapa fitur di dalamnya.
Untuk lebih jelasnya, pada kesempatan kali ini kami akan membagikasn informasi tentang cara merekam layar HP tanpa aplikasi di HP iPhone dan Android dengan mudah, dan simak ulasan sebagai berikut.
1. Cara Merekam Layar HP Tanpa Aplikasi Di Android
Cara Merekam Layar HP Tanpa Aplikasi Di Android |
Simak langkah langkah cara merekam layar HP tanpa aplikasi di Android dengan mudah yang bisa anda ikuti yaitu sebagai berikut:
- Langkah pertema, silakan buka panel yang ada di HP Android dengan cara swipe layar atas ke bawah dan da juga HP yang swipe layar bawah ke atas.
- Lalu, akan muncul beberapa fitur dan cari fitur "secreen recorder" atau "Perekam Layar" dan klik fitur tersebut sampai berwarna biru.
- Kemudian, akan muncul notifikasi untuk pengaturan suara pada rekaman layar tersebut seperti tanpa sura, suara media atau suara media dan mikrofon.
- Setelah itu, jika anda sudah mengatur suara tersebut seperti yang diinginkan, silakan tekan tombol "Mulai Merekam" pada HP.
- Akan muncul menu baru sperti icon di setiap merek HP akan berbeda-beda menu yang akan muncul.
- Lalu, Jika anda ingin berhenti untuk merekam layar, silakan cari tombol stop yang ada pada icon yang akan muncul di layar HP anda.
- Setelah itu, apabila anda ingin melihat hasil rekaman tadi bisa lagsung cari di galeri HP anda.
- Selesai.
2. Cara merekam Layar HP Tanpa Aplikasi di iPhone
Cara merekam Layar HP Tanpa Aplikasi di iPhone |
Simak langkah langkah cara merekam layar HP tanpa aplikasi di iPhone dengan sangat mudah yang bisa anda ikuti yaitu sebagai berikut:
- Langkah pertama, silakan masuk ke settingan iPhone anda.
- Setelah itu, tap menu "Control Center".
- Kemudian, pilih menu "Customize Controls".
- Lalu, cari "Screen Recording" dan tap icon (+) tersebut.
- Selanjutnya, buka menu "Control Center" pada iPhone tersebut dengan cara swipe dari bawah ke atas atau dari atas ke bawah.
- Setelah itu, tap icon "Screen Recording" dan layar HP anda akan mulai di rekam dalam waktu 3 detik.
- Kemudian, akan muncul bar merah pada pojok kiri atas layar HP iPhone anda.
- Lalu, jika anda ingin berhenti merekam layar iPhone, anda bisa langsung tap tanda merah tersebut.
- Akan muncul notifikasi "Stop Screen Recording".
- Kemudian, rekam layar HP tersebut akan tersimpan di dalam galeri HP iPhone anda.
- Selesai.
Manfaat Screen Recorder
Manfaat Screen Recorder |
Selain cara merekam layar HP tanpa aplikasi ini, anda perlu menyimak beberapa manfaat dar screen recorder yang wajib anda ketahui yaitu sebagai berikut:
1. Sebagai Fasilitas Untuk Demonstrasi Aplikasi
Screen Recorder ini dapat menjadi fasilitas demonstrasi penggunaan sebuah aplikasi atau website dengan membuat tutorial penggunaan melalui screen recorder tersebut.2. Sebagai Solusi Menyelesaikan Masalah Pada Smartphone
Dengan menggunakan screen recording, anda dapat dengan mudah berkonsultasi dengan ahli pada suatu aplikasi yang anda tidak bisa gunakan, apabila timbul masalah pada smartphone anda dapat dengan mudah ditemukan peyelesaiannya dengan mengirimkan video rekaman tersebut.3. Sebagai Barang Bukti
Dengan mudahnya transaksi perbankan pada saat ini, tetapi mudah pula rentan dengan penipuan, jika terjadi hal yang tidak diinginkan seperti terkena penipuan online, anda bisa merekam transaksi tersebut sehingga dijadikan barang bukti.Akhir Kata
Itu tadi 2 cara merekam layar HP tanpa aplikasi yang bisa dicoba, jika anda belum mengetahui bagaimana cara merekam layar dengan menggunakan HP itu sendiri tanpa harus mendownload aplikasi tambahan.Di HP iphone telah terdapat fitur rekam layar dari berbagai vesi HP iPhone, sedangkan di HP Android anda akan menemukan fitur rekam layar pada vesi terbaru pada saat ini seperti versi 9+ dan seterusnya.
Karena di bawah versi 9+ tidak akan terdapat fitur rekam layar, anda perlu mendowload aplikasi tambahan untuk mensuport langkah tersebut guna untuk merekam layar HP anda.
Itulah seluruh pembahasan kami pada artikel kali ini tentang cara merekam layar pada HP tanpa menggunakan aplikasi. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.