Cara Beli Token Listrik di ATM BCA 2024

Cara Beli Token Listrik di ATM BCA
Cara beli token listrik di ATM BCA
, m Banking atau BCA Mobile memang dapat dilakukan dengan mudah namun kalau anda mengetahui petunjuk yang benar.

Apa lagi cara tersebut memang menjadi pilihan bagi para nasabah BCA yang menjadi pelanggan PLN Prabayar, sedangkan untuk pelanggan PLN Pascabayar melalui m Banking perlu diperhatikan.

Akan tetapi bagi nasabah yang belum melakukan aktivasi BCA Mobile, masih ada beberapa pilihan lain yakni lewat ATM BCA pembayaran tagihan juga dapat dilakukan melalui ATM.

Pada artikel kali ini kami akan memberikan penjelasan mengenai hal tersebut, kami sudah merangkum dari laman bca.co.id dan berkaitan dalam hal ini perlu dipahami juga bahwa Bank BCA.

Telah menetapkan biaya admin untuk membayar tagihan listrik PLN sebesar Rp 3.000, sedangkan buat pembelian token listrik akan dikenakan biaya admin sebesar Rp 2.500.

Langsung saja anda simak penjelasan yang kami sampaikan dibawah ini mengenai cara beli token listrik di ATM BCA yang sudah kami rangkum sebagai berikut.


1. Cara Beli Token Listrik di ATM BCA

Cara Beli Token Listrik di ATM BCA
Cara Beli Token Listrik di ATM BCA
Jika anda tidak mempunyai aplikasi BCA Mobile, anda bisa menggunakan ATM BCA yang dimiliki dan langsung saja simak dibawah ini.

Cara beli token listrik di ATM BCA yaitu sebagai berikut:
  • Pertama-tama anda siapkan saja nomor meter atau ID Pelanggan PLN.
  • Jika sudah silahkan anda kunjungi mesin ATM BCA yang ada ditempat tinggalnya.
  • Kemudian anda tinggal masukkan saja kartu ATM dan PIN ATM, lalu pilih opsi Transaksi Lainnya.
  • Nanti anda cukup pilih opsi Voucher Isi Ulang dan pilih Lainnya.
  • Lalu dilanjutkan dengan memilih opsi PLN Prepaid.
  • Sehingga anda cukup masukkan nomor Meter (11 nomor).
  • Selanjutnya pilih opsi Nominal Voucher.
  • Silahkan tekan Benar atau Salah.
  • Maka struk akan langsung tercetak.


2. Cara Beli Token Listrik Melalui m Banking

Cara Beli Token Listrik di ATM BCA
Cara Beli Token Listrik Melalui m Banking
Jika anda tidak ingin menggunakan cara beli token listrik di ATM BCA, maka anda cara lain yaitu dengan m Banking dan langsung saja simak dibawah ini.

Cara beli token listrik melalui m Banking yaitu sebagai berikut:
  • Masuk ke dalam aplikasi Mobile BCA terlebih dahulu, jika sudah langsung saja pilih opsi m-BCA dan tinggal masukkan kode akses yang berjumlah 6 karakter.
  • Nanti anda tinggal klik Login dan klik m-Commerce.
  • Jika sudah langsung saja pilih opsi PLN Prabayar.
  • Sehingga anda tinggal melakukan pengisian nomor meter atau ID pelanggan.
  • Kemudian anda cukup klik Send pada saat kotak kecil yang ada disudut kanan atas sudah berwarna hijau.
  • Lalu dilanjutkan dengan memilih opsi Nominal yang anda inginkan.
  • Tinggal klik OK untuk melakukan pengecek detail transaksi.
  • Namun anda harus memastikan nomor ID, nama pelanggan dan nominal sudah benar.
  • Setelah itu, silahkan klik OK transaksi sudah berhasil dilakukan.
  • Maka akan segera muncul pemberitahuan yang dimana berisikan kode voucher token listrik untuk dimasukkan ke dalam meteran listrik di rumah pada bagian STROOM TOKEN.


3. Cara Bayar Listrik Melalui ATM BCA

Cara Beli Token Listrik di ATM BCA
Cara Bayar Listrik Melalui ATM BCA
Perlu anda perhatikan tata cara beli token listrik di ATM BCA dan m Banking sangat berbeda dengan langkah-langkah cara melakukan pembayaran listrik melalui m Banking dan ATM BCA.

Hal seperti ini juga berlaku untuk anda yang lebih memilih cara beli token listrik lewat ATM BCA, dikarenakan pastikan akan mengikuti petunjuk disesuaikan sama metode yang dipilih.

Cara bayar listrik melalui ATM BCA yaitu sebagai berikut:
  • Pertama-tama anda harus menyiapkan nomor ID Pelanggan PLN yang akan anda bayarkan.
  • Nanti anda tinggal mengunjungi mesin ATM BCA terdekat yang ada di daerahnya.
  • Jika sudah, silahkan anda masukkan saja kartu ATM dan PIN ATM.
  • Kemudian anda pilih menu Transaksi Lainnya.
  • Sehingga anda akan langsung memilih opsi produk Listrik/PLN.
  • Setelah itu anda masukkan ID Pelanggan PLN.
  • Kalau sudah selesai semuanya, maka anda cek kembali informasi transaksi diliputin mulai dari nama pemilik ID Pelanggan dan jumlah tagihan.
  • Apa bila sudah benar-benar yakin maka tinggal klik Benar untuk melakukan proses transaksi.
  • Maka transaksi selesai dan struk bukti transaksi akan langsung keluar secara otomatis.


4. Cara Bayar Listrik Melalui m Banking BCA

Cara Beli Token Listrik di ATM BCA
Cara Bayar Listrik Melalui m Banking BCA
Sama halnya seperti cara beli token listrik di ATM BCA diatas, namun yang membedakan langkah-langkahnya dan untuk lebih jelasnya sebaiknya simak dibawah.

Cara bayar listrik melalui m Banking BCA yaitu sebagai berikut:
  • Buka aplikasi BCA Mobile terlebih dahulu, jika anda belum memilikinya silahkan kunjungi melalui link berikut ini (Download Aplikasi BCA Mobile). Kalau sudah selesai langsung saja anda klik m-BCA dan masukkan kode akses.
  • Nanti dihalaman home m-BCA silahkan klik menu m-Payment dan tinggal pilih opsi menu Publik/Utilitas.
  • Setelah itu, anda tinggal klik Nama Perusahaan dan pilih langsung opsi PLN.
  • Kemudian masukkan nomor IDPEL yang ada didalam kolom sudah disediakan.
  • Namun untuk dapat melanjutkan transaksi, silahkan klik Send yang terdapat pada pojok kanan atas halaman.
  • Sehingga layar ponsel anda akan langsung menampilkan notifikasi konfirmasi transaksi.
  • Silahkan cek data yang sudah dimasukkan sebelum anda melanjutkan ke langkah selanjutnya.
  • Pada tahap ini, tinggal masukkan nomor PIN m Banking BCA yang anda miliki untuk menyelesaikan pembayaran tagihan listrik.
  • Tinggal menunggu beberapa saat sampai layar ponsel akan langsung menampilkan notifikasi status transaksi, jika proses pembayaran sudah berhasil dilakukan.


Akhir Kata

Itulah seluruh isi artikel kita kali ini mengenai cara beli token listrik di ATM BCA yang sudah kami sampaikan untuk anda gunakan.

Bukan hanya membeli token listrik saja, kami juga menjelaskan cara melakukan pembayaran listrik di BCA jadi anda tinggal mengikuti petunjuk yang kami berikan.

Semoga dengan informasi yang sudah kami berikan ini bisa berguna dan bermanfaat, jangan lupa bagikan link artikel ini ke sosial media anda.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel