Cara Mendapatkan Poin BNI 2024
Senin, 28 Oktober 2024
Cara Mendapatkan Poin BNI - Apakah anda sudah mengenai Bank BNI? Apa itu bank BNI dan bagaimana sejarah dan kiprahnya di Indonesia?
Bank BNI atau Bank Negara Indonesia ini merupakan salah satu bank terbesar di Indonesia yang memang sudah berdiri sejak tahun 1946.
Dimana Bank BNI ini sudah menjadi bagian penting dari pembangunan ekonomi Indonesai dengan memberikan berbagaimacam layanan keuangan dan juga kredit kepada para nasabahnya.
Bukan hanya itu saja, Bank BNI ini juga tertanya mempunyai sejarah yang sangat penjang dalam mengambil peran dalam pembangunan Infrastuktur Indonesia.
Termasuk juga ke dalam pembangunan jalan tol, pembangunan bandara, dan juga proyek listrik dan pertambangan lainnya.
Bank BNI ini juga sudah menjadi salah satu bank pemerintah yang sudah secara resmi beroperasi sejak awal kemerdekaan Indonesia.
Sebelum masuk ke dalam pembahasan awalnya, ada baiknya anda simak terlebih dahulu sedikit penjelasan mengenai sejarah Bank BNI.
Bank Negara Indonesia atau yang disingkat menjadi BNI ini didirikan pada tanggal 5 Juli 1946, dimana pada saat itu BNI merupakan Bank Central yang mempunyai peranan sangat penting dalam keuangan Negara Kesatuan Republik Indonesi atau NKRI ini.
BNI pada awalnya memiliki tugas sebagai bank central yang melaksanakan fungsi kebijakan dan juga regulasi moneter yang sudah dibuat oleh pemerintah.
Bukan hanya itu saja, dimana Bank BNI ini juga bertugas untuk mencetak dan mendistribusikan uang rupiah ke seluruh Indonesia.
Selama berjalannya waktu, Bank BNI sudah mengalami perubahan terutama dalam perkembangannya menjadi bank komersial.
Pada saat ini, Bank BNI sudah menjadi salah satu bank terbesar yang ada di Indonesia dengan aset sebesar Rp. 711,7 Triliun pertanggal 31 Desember 2020 lalu.
Bank BNI pada saat ini juga sudah mendirikan cabang di berbagai macan negara seperti Singapura, Hongkong, Toky, London dan juga New York.
Yang dimana Bank BNI ini sudah menawarkan berbagai macam produk dan layanan yang bisa memenuhi kebutuhan keuangan anda.
Mungkin hanya itu saja sedikit penjelasan mengenai Bank BNI yang bisa kami sampaikan kepada anda untuk menambah wawasan anda.
Kini anda bisa langsung saja masuk ke dalam pembahasan awal sesuai dengan judulnya yaitu bagaimana cara untuk mendapatkan poin BNI.
Untuk info yang jauh lebih jelas, silahkan anda bisa langsung saja simak ulasan mengenai Cara Mendapatkan Poin BNI yang memang sudah ada di bawah ini sampai selesai yaa gess yaa!!!
Cara Mendapatkan Poin BNI
Cara Mendapatkan Poin BNI |
Sudah sejak lama sekali BNI aau Bank Negara Indonesia ini menyelenggarakan program loyalitas dalam bentuk poin untuk para nasabahnya.
Dimana poin yang sudah dikumpulkan bisa ditukarkan dengan berbagai macam hadiah atau keuntungan yang lainnya seperti diskon dan juga pembayaran tagihan.
Poin BNI ini bisa didaparkan dari aktivitas perbankan nasabag, seperti berbelanja, pembukaan rekening, melakukan transfer rupiah ataupun aktivitas mobile banking.
Apabila anda selalu melakukan transaksi dan mengandalkan layanan BNI, maka poin yang sudah berhasil anda kumpulkan sewaktu-waktu bisa ditukarkan.
Menjadi salah satu bank terbesar di Indonesia yang mempunyai banyak sekali nasabah, Bank Negara Indonesia ini hadir dan siap memberikan layanan yang terbaik untuk masyarakat.
Salah satu penawaran menarik yang sudah ditawarkan oleh BNI poin ini sebagai program loyalitas atas transaksi yang sudah dilakukan oleh nasabahnya.
Jadi, poin BNI bisa ditabung dari berbagai macam transaksi perbankan yang sudah dilakukan, apabila anda salah satu nasabah BNI maka anda mempunyai peluang untuk bisa mendapatkan poin yang berlimah danmenukarkannya dengan berbagai macam hadiah.
Inilah dia beberapa Cara Mendapatkan Poin BNI yang bisa langsung anda gunakan atau lakukan untuk mendapatkan poin, yaitu sebagai berikut:
- Berbelanja dengan menggunakan kartu kredit.
- Membuka rekening tabungan.
- Mengaktivasi e-Banking pertama sekali (BNI Mobile Banking, Internet Banking dan juga SMS Banking).
- Melakukan transaksi kartu debit.
- Adanya transksi e-Channel (BNI Mobile Banking, Intenet Banking, SMS Banking dan juga ATM).
- Mentransfer antar BNI dan juga antar bank lainnya.
- Terdapat pengendapan dan peningkatan jumlah saldo tabungan.
Cara Menukarkan Poin BNI
Cara Menukarkan Poin BNI |
Apabila anda sudah mengetahui bagaimana cara untuk mendapatkan Poin BNI, kini anda bisa langsung saja simak cara menukarkannya.
Salah satu cara yang paling mudah dilakukan untuk menukarkan reward adalah dengan melalui aplikasi BNI Mobile Banking.
Yang mana, aplikasi ini kaan memuat poin lalu nasabah hanya tinggal menyesuaikan total poin yang dimiliki dengan kategori hadiah yang sudah tersedia.
Silahkan anda simak langkah-langkah mengenai cara menukarkan poin BNI setelah mengetahui Cara Mendapatkan Poin BNI, yaitu sebagai berikut:
- Langkah pertama yang harus anda lakukan adalah dengan membuka aplikasi BNI Mobile Banking.
- Lalu, anda bisa login dengan menggunakan User ID dan juga MPIN yang anda miliki.
- Pada halaman awal atau beranda, anda bisa langsung saja klik POIN+ yang sudah ada pada sebelah kiri atas layar.
- Dengan begitu, anda akan langsung dibawa ke dalam menu Redeem BNI POIN+.
- Dalam menu tersebut, anda bisa langsung saja mengecek jumlah poin yang ada dan gulirlah ke bawah untuk menemukan opsi Reedem yang sudah tersedia seperti eVoucher, e-Wallet & Pulsa, Donasi, Utility, Hotels, Transfer poin+, penerbangan dan lain sebagainya.
- Anda hanya tinggal memilih hadiah yang ingin ditukarkan, lalu anda tinggal menyesuaikan dengan poin yang dimiliki.
- Selanjutnya, anda tinggal klik View Detail untuk melihat syarat dan juga nominal poin yang dibutuhkan.
- Lanjutkan dengan mengklik Beli Sekarang, lalu anda tinggal mengikuti tahapan demi tahapan seperti memasukkan nomor handphone untuk pencairan melalui e-Wallet ataupun pulsa.
- Yang terakhir, anda tinggal klik Continue maka proses penukaran poin BNI akan langsung dilakukan.
- Selesai dech!!!
Akhir Kata
Itulah dia semua pembahasan mengenai cara mendapatkan poin bni yang bisa kami berikan untuk anda terapkan dengan sangat amat mudah loh guys.Semoga dengan adanya ulasan di atas bisa menambah wawasan dan juga pengetahuan anda mengenai bank BNI dan semua yang ada di dalamnya.
Jika anda merasa bahwasanya penjabaran yang sudah kami sampaikan di atas itu penting, jangan lupa bantu share atau bagikan artikel ini ke teman ataupun kerabat anda yang belum mengetahuinya.
Akhirnya, usai sudah semua uraian pada artikel kali ini yang bisa kami jabarkan, kami tunggu kehadiran anda dalam artikel yang lainnya, sekian dan semoga bermanfat untuk anda dan terimakasih atas waktu yang sudah diluangkan yaa gess yaa!!!